PBIO Meluluskan 19 Wisudawan/wati

0 Comments

Universitas Islam Negeri(UIN) Walisongo Semarang melaksanakan prosesi wisuda Periode Februari 2024. Wisuda kali ini merupakan wisuda Doktor (S.3) Ke-34, Magister (S.2) ke 58 dan Sarjana (S.1) ke-91 dilaksanakan pada Rabu(7/2/2024) di Gedung Tgk.Ismail Yaqub dengan…

RAPAT AWAL SEMESTER DAN EVALUASI PERKULIAHAN GENAP 23/24

0 Comments

Hari Selasa, 31 Januari 2024, Prodi Pendidikan Biologi melaksanakan rapat awal genap 2023/2024 bersama dosen dan laboran. Rapat membahas evaluasi pelaksanaan perkuliahan gasal 2023/2024, capaian IKU 2023, persiapan akreditasi dan persiapan perkuliahan genap 2023/2024. Evaluasi…

Biology Webinar Series #22

0 Comments

Salam semangat Mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi Fakultas Sains dan Teknologi. Kami Prodi Pendidikan Biologi mengundang teman-teman semua untuk berpartisipasi dalam acara Diskusi Ilmiah Prodi Pendidikan Biologi yang akan diselenggarakan pada: Hari/Tanggal : Jumat, 5 Januari…

Dosen UPSI Malaysia sebagai Dosen tamu di PBIO

0 Comments

Department of Biology Faculty of Science dan Technology UIN Walisongo Semarang_*GUEST LECTURE*Discussion and Insight about Biology *Dr. Muhammad Hakimi Mohd Kassim*Dosen dan Peneliti Universiti Pendidikan Sultan Idris Malaysia_Filamentation of Metabolic Enzymes in Saccharomyces cerevisiae_ *Dian…

Hilabi dkk Raih Gold Medal

0 Comments

Selamat kepada Abdul Rahman Hilabi dan tim, atas diraihnya gold medal dalam ajang PORSI JAWARA I PTKIN Tahun 2023 kategori lomba karya inovasi media pembelajaran dengan aplikasi pembelajaran GEMEDIA. Semoga memicu mahasiswa lainnya untuk terus…

PBIO adakan DIKLAT NASIONAL

0 Comments

Diklat 32JP dengan tema Pengembangan Media Pembelajaran di Era Kurikulum Merdeka telah dilaksanakan selama 2 hari. Hari Sabtu-Minggu, 23-24 September 2023. Acara ini diikuti lebih dari 200 peserta yg terdiri dari mahasiswa, guru dan dosen.…